sebuah tiang bendera setingi 7,5 m berdiri disamping menara.panjang bayangan tiang bendera 1,5 m dan panjang bayangan menara a5 m.tinggi menara tersebut adalal
Matematika
risko6
Pertanyaan
sebuah tiang bendera setingi 7,5 m berdiri disamping menara.panjang bayangan tiang bendera 1,5 m dan panjang bayangan menara a5 m.tinggi menara tersebut adalalh
1 Jawaban
-
1. Jawaban Nik001
Tinggi tiang / Bayangan tiang = Tinggi menara / Bayangan menara
7,5 m / 1,5 m = Tinggi menara / 5 m
Tinggi menara = 7,5 m x 5 m : 1,5 m
= 25 m
Jadi, tinggi menara tersebut adalah 25 m