jelaskan pengertian zuhud dan tawaQal menurut bahasa dan istilah dan tuliskan satu contoh masing2
B. Arab
Rajaroyale
Pertanyaan
jelaskan pengertian zuhud dan tawaQal menurut bahasa dan istilah dan tuliskan satu contoh masing2
1 Jawaban
-
1. Jawaban ibnumaulana1401
Zuhud
bahasa : berpaling dari sesuatu
istilah : meninggalkan apa yang tidak bermanfaat demi kehidupan akhirat.
contoh : selalu berusaha berpenampilan yang sederhana, karena tidak mau sombong dan membanggakan diri.
tawakal
bahasa : menyerahkan
istilah : berserah diri kepada Allah dalam menghadapi cobaan atau menanti akibat dari suatu keadaan
contoh : tidak pernah berputus asa dalam berusaha