reaksi yang terjadi dalam siklus calvin disebut juga reaksi gelap. Apakah proses ini selalu terjadi pada kondisi gelap? di manakah proses ini berlangsung?
Biologi
yayuk220900
Pertanyaan
reaksi yang terjadi dalam siklus calvin disebut juga reaksi gelap. Apakah proses ini selalu terjadi pada kondisi gelap? di manakah proses ini berlangsung?
1 Jawaban
-
1. Jawaban Singarimbun2901
iya, kareena reaksi ini tidak membutuhkan sinar matahari dalam prosesnya. proses ini berlangsung di stroma pd kloroplas