Matematika

Pertanyaan

Prisma segitiga siku siku J E L I T A memiliki alas segitiga siku siku dengan panjang sisi miring 25cm dan sisi siku siku 7cm jika tinggi prisma 10cm maka volume prisma tersebut adalah

1 Jawaban

  • 25 pangkat 2 - 7 pangkat 2 = 625 - 49 = 576
    akar dari 576 adalah 24, maka sisi siku yg ke 2 ada lah 24.

    jadi volume prisma adalah =1/2at × tinggi prisma
    1/2 × 24 × 7 × 10 = 840 cm3

Pertanyaan Lainnya