Tentang teks deskripsi
B. Indonesia
DeaAlamanda1
Pertanyaan
Tentang teks deskripsi
2 Jawaban
-
1. Jawaban rafie18
Teks deskripsi adalah sebuah paragraf dimana gagasan utamanya disampaikan dengan cara menggambarkan secara jelas objek, tempat, atau peristiwa yang sedang menjadi topik kepada pembaca. Sehingga pembaca seolah-olah merasakan langsung apa yang sedang diungkapkan dalam teks tersebut. -
2. Jawaban rifanindyy
Teks Deskripsi = teks yang menggambarkan / melukiskan objek , peristiwa kepada pembaca sehingga pembaca seolah olah merasakan langsung objek yang dideskripsikan.
Struktur teks deskripsi =
- Identifikasi
- Deskripsi bagian
- Kesimpulan
maaf yaa kalo salah
tapi sih itu bener menurutku
Semoga membantu...