Matematika

Pertanyaan

setelah kran pembuangan air di bak mandi dibuka selama 15 menit.sia air di bakmandi adalah 450dm3.debit air dari kran adalah 60ml/detik dan tingi bak 1,35m.luas alas bak mandi adalah

1 Jawaban

  • 60ml/dtk x (15x60dtk) = 60 x 900 = 54000 ml = 54liter air yg hillang atau dibuang.
    sisa air = 450dm3 atau = 450 liter
    volume = 450 + 54 = 504 liter

    luas alas = volume : tinggi.
    = 504dm3 : 13,5dm
    =37,33 dm2

Pertanyaan Lainnya