pemenuhan hak-hak dasar warga negara
PPKn
ferdi359
Pertanyaan
pemenuhan hak-hak dasar warga negara
1 Jawaban
-
1. Jawaban RonalP
Pemenuhan hak-hak dasar rakyat’ adalah tuntutan yang ambisius.Tuntutan ini melekat dalam gagasan tentang demokrasi ataupunkedaulatan rakyat.Ironisnya, derasnya wacana ‘demokrasi’ yangberedar selama ini justru menjadikan kita tidak menyadari betapaambisiusnya tuntutan ini.Capaian dalam mewujudkan demokrasi,misalnya keberhasilan menyelenggarakan pemilihan umum denganbaik, telah mengecoh kita seolah-olah hak-hak dasar rakyat telahterpenuhi.Kita termakan oleh retorika demokrasi yang kita buatsendiri.