Rumus cepat menghitung selimut kerucut
Matematika
tuhanapiow7zil
Pertanyaan
Rumus cepat menghitung selimut kerucut
2 Jawaban
-
1. Jawaban Naeli111
Menggunakan rumus pythagoras.....
Selimut tabung kuadrat: jari2 alas lingkaran kuadrat ditambah tinggi kerucut kuadrat -
2. Jawaban noveitparana75ou2a5q
Luas selimut kerucut = πsr
π = 22/7 = 3,14
s = panjang garis pelukis
r = jari-jari
Mari simak contoh penggunaan rumus tersebut dalam menjawab soal beirkut ini:
Contoh soal 1
Diketahui sebuah kerucut memiliki jari-jari sebesar 3 cm dan panjang garis pelukisnya adalah 5 cm. Maka tentukanlah:
A.tingi kerucut
B.volume kerucut
C.luas selimut kerucut
D.luas permukaan kerucut
Cara menjawabnya:
A. Tinggi kerucut
Untuk mengetahui tinggi kerucut, kita bisa gunakan rumus phytagoras seperti ini:
t2 = s2 - r2
t2 = 52 - 32
t2 = 25 - 9
t2 = 16
t = √16 = 4cm
B. Volume kerucut
V = 1/3 π r2 t
V = 1/3 x 3,14 x 3 x 3 x 4
V = 3.768 cm3
c. Luas selimut kerucut
L = π r s
L = 3,14 x 3 x 5
L = 471 cm2
D. Luas permukaan kerucut
L = π r (s + r)
L = 3,14 x 3 (5 + 3)
L = 3,14 x 3 x 8 = 75,36 cm2