Kimia

Pertanyaan

Tuliskan rumus senyawa dari ion berikut!!!
a. 13A1 dengan 16S
b. 20Ca dengan 35 Br

1 Jawaban

  • a. 13A1 dengan 16S
    13Al = 2 8 1 ---> Al3+
    16S = 2 8 6 -->> S2-
    2Al3+ + 3S2- --->>> Al2S3
    b. 20Ca dengan 35 Br
    20Ca = 2 8 8 2
    35Br= 2 8 18 7
    Ca2+ + 2Br- -->>> CaBr2

Pertanyaan Lainnya