Fisika

Pertanyaan

6.di ketahui massa jenis air 1000kg/m3.dan besarnya percepatan gravitasi 10m/s2.jika ada benda yang tercelup ke dalam air tersebut dengan volume benda yang tercelup 40 m3.maka besarnya gaya tekan ke atas adalah ...

1 Jawaban

  • Fa = wb
    Fa = rho. g.vbc
    Fa = 1000 kg/m³ . 10 m/s².40 m³
    Fa = 400000 N
    Fa = 400 KN

Pertanyaan Lainnya