Sosiologi

Pertanyaan

Perhatikan pernyataan-pernyataan di bawah ini!
1. Perampokan melakukan kejahatannya secara berkelompok dan terkadang melakukan kekerasan
2. Tika terlambat menyerahkan tugas sekolah karena semalaman menjaga ibunya yang sedang sakit
3. Handika sering mencuri uang miliki teman-temannya ketika mereka sedang mengikuti pelajaran olah raga
4. Seorang anak perempuan menjadi satpam karena sulit mencari pekerjaan
Penyimpangan primer dan positif ditunjukkan oleh pernyataan nomor ...

1 Jawaban

Pertanyaan Lainnya