Sejarah

Pertanyaan

contoh konsep sejarah berkaitan dengan waktu antara lain

1 Jawaban

  • Apabila dilihat dari hakikatnya sejarah itu ialah suatu konsep tentang waktu atau tempo (time) yang proses kelangsungannya atau perjalanan waktu dengan yang perubahan mengarungi ruang geografis yang berisi berbagai peristia mengenai segala aktifitas yang berkesinambungan maka kurun waktu akan berdimensi 3, yaitu :
    1. Waktu yang lalu.
    2. Waktu sekarang.
    3. dan waktu yang akan datang
    Penggambaran proses jalur waktu itu selalu lurus (linear) karena jalannya waktu sebagai proses bergerak menurut garis lurus yang bergerak terus dari awal menju masa depan. Menurut 3 dimensi itu kita menghadapi kenyataan bahwa masa kini bergerak terus dan gerakan itu secara eksak diukur dengan detik, menit dan hari, minggu, bulan, tahun, windu, dasawarsa, dan abad. Penggunaan istilah masa kini sesungguhnya bersifat relatif karena waktu bergerak terus dari detik ke detik, menit ke menit dan seterusnya. Karena hal ini hanya sebagai titik antara masa lampau dan masa depan.
    Prinsip kronologis dalam sejarah yaitu perjalanan waktu atau kelangsungan (continuity) perlu dibuat batasan awal san akhirnya yang disebut kurun waktu dan babakan waktu (periode) secara berurutan atau succesion

Pertanyaan Lainnya