persamaan reaksi yang berlansung apabila seng dimasukkan kedalam larutan besi (III) klorida adalah
Kimia
Umminurkhasanah
Pertanyaan
persamaan reaksi yang berlansung apabila seng dimasukkan kedalam larutan besi (III) klorida adalah
2 Jawaban
-
1. Jawaban fauzanwew
3Zn + 2FeCl3 --> 3ZnCl2 + 2Fe -
2. Jawaban AiniLavoisier
Zn + FeCl3 → ZnCl2 + Fe
3Zn + 2 FeCl3 → 3 ZnCl2 + 2 Fe (setara)