Apakah kronik mempunyai arti penting dalam sejarah? Jelaskan secara luas !
Sejarah
mayamalemta
Pertanyaan
Apakah kronik mempunyai arti penting dalam sejarah? Jelaskan secara luas !
1 Jawaban
-
1. Jawaban Emotion101
Kronologi atau urutan kejadian. Dalam upaya memudahkan rekonstruksi sebuah peristiwa sejarah, kiranya perlu penatataan kejadian secara teratur. Sebab kita tahu bahwa data-data di lapangan biasanya terpisah-pisah. Maka, bila kita hendak mengkaji peristiwa Proklamasi Kemerdekaan misalnya, kita akan menentukan tanggal/hari dari pengeboman Hiroshima-Nagasaki, Menyerahnya Pemerintah jepang, perdebatan golongan tua dan golongan muda, peritiwa rengasdengklok, dan pembacaan teks proklamasi oleh Soekarno.
Kronik atau penyajian waktu adalah catatan yang lebih berfokus pada tarikh/waktu menurut kerangkan kronologis.