Apa pengertian dari persegi
Seni
Gusde98
Pertanyaan
Apa pengertian dari persegi
2 Jawaban
-
1. Jawaban melmel16
persegi adalah bangun datar dua dimensi yang terbentuk oleh 4 rusuk yang panjangnya sama serta mempunyai 4 sudut yang semuanya merupakan sudut siku-siku. -
2. Jawaban korrynapitupulu
persegi adalah bangun datar dua dimensi yang dibentuk oleh empat buah rusuk yang sama panjang dan memiliki empat buah sudut yg kesemuanya adalah sudut siku-siku.