Biologi

Pertanyaan

Pembelahan sel yang terjadi pada sel tubuh di sebut

1 Jawaban

  • Pembelahan sel pada eukariota ada dua jenis, yaitu mitosis dan meiosis. Mitosis menghasilkan sel anak yang dapat membelah lagi, sedangkan meiosis mengubah suatu sel menjadi suatu gamet yang tidak dapat membelah lagi hingga fertilisasi.

Pertanyaan Lainnya