SBMPTN

Pertanyaan

Kalimat yang menyatakan lambang bilangan yang tepat adalah ?
A. Paman membeli dua belas ekor kambing.
B. Anak ke 5 Pak RT berhasil menjadi juara lomba catur di kelurahan itu.
C. Di ruang rapat telah hadir dua orang guru, tiga orang pegawai TU, dan lima belas orang murid kelas empat.
D. Harga rumah itu Rp 17 000 000.
E. Empat puluh dua orang mengantri di depan loket kereta api sejak subuh tadi.

1 Jawaban

Pertanyaan Lainnya