Matematika

Pertanyaan

bentuk sederhana dari
( x-¹y³z-² )
—–——–
x²y-¹z³

1 Jawaban

  • ( x-¹y³z-² )
    —–——–
    x²y-¹z³
    karena pembagian dan bilangan eksponennya sama, jdi pangkatnya tinggal dikurangkan jadi
    x (-1-2) y (3-(-1)) z (-2-3)
    =x^-3 y^4 z^-5 (x pangkat minus 3, y pangkat 4, z pangkat minus 5)

    sorry klo slah:)

Pertanyaan Lainnya