Sebuah gas dalam suatu wadah mempunyai volume 9 L pada suhu 9 derajat celcius. Gas tersebut dipanaskan hingga suhunya menjadi 100 derajat celcius. Volume gas se
Fisika
normustikasari
Pertanyaan
Sebuah gas dalam suatu wadah mempunyai volume 9 L pada suhu 9 derajat celcius. Gas tersebut dipanaskan hingga suhunya menjadi 100 derajat celcius. Volume gas setelah dipanaskan adalah
1 Jawaban
-
1. Jawaban ZainTentorNF
Diket :
Volume awal, V1 = 9 L
Suhu awal, T1 = 9°C = 282 K
Suhu akhir, T2 = 100°C = 373 K
Tanya :
Volume akhir, V2 = __?
Jawab :
V1/T1 = V2/T2
V2 = (T2/T1).V1
V2 = (373/282)•9 Liter
V2 = 11,9 Liter
-----
)|(
FZA