SBMPTN

Pertanyaan

Apa persamaan rumusan masalah dan tujuan penelitian?

2 Jawaban

  • kalau rumusan masalah itu mencakup pertanyaan pertanyaan tentang apa yang akan diteliti atas pertimbangan latar belakang, kalau tujuan penelitian seperti acuan terhadap hasil penelitian yang ingin dicapai..
  • Rumusan Masalah adalah usaha untuk menyatakan secara tersurat pertanyaan penelitian apa saja yang perlu dijawab atau dicarikan jalan pemecahan masalahnya.

    Tujuan Utama Penelitian Ilmiah yaitu untuk mencari hubungan atau membedakan dua variabel atau lebih secara konsepsional.

Pertanyaan Lainnya