Suatu unsur terletak pada golongan IV A dan periode 3. Konfigurasi elektron yang tepat untuk unsur tersebut adalah
Kimia
Eril17
Pertanyaan
Suatu unsur terletak pada golongan IV A dan periode 3. Konfigurasi elektron yang tepat untuk unsur tersebut adalah
1 Jawaban
-
1. Jawaban Ritikaa
konfigurasi elektron tersebut adalah
Ne 3s2, 3p2