Matematika

Pertanyaan

Suku ke 9 dari barisan bilangan asli antara 1 sampai 30 yang habis dibagi 3 adalah

2 Jawaban

  • Yang habis dibagi 3

    dimana x
    1 < x < 30

    => 3,6,9,12,
    didapat b=3 dan a=3
    U9 = a + 8b = 3+8(3) = 27
  • Materi : Barisan dan Deret
    Kelas  : IX SMP 

    Bilangan yang Habis Dibagi Tiga :
    3 , 6 , 9 , 12 , 15 , 18 , 21 , 24 , 27 , ... 

    Diketahui :
    a = 3
    b = 3 

    Un = a + ( n - 1 ) b
    U9 = 3 + ( 9 - 1 ) 3
    U9 = 3 + 8 . 3
    U9 = 3 + 24
    U9 = 27 

Pertanyaan Lainnya