Apa keterangan dari IBRD ???
IPS
Epriselpia
Pertanyaan
Apa keterangan dari IBRD ???
2 Jawaban
-
1. Jawaban aura11yuga
IBRD adalah kepanjangan dari International Bank for Recotruction and Develoment atau Bank Dunia. Yang dibentuk dengan tujuan untuk membantu pembiayayaan usaha2 pembangunan dan perkembangan negara2 anggotanya denganĀ memudahkan penanamn modal untuk tujuan yg produktif. IBRD bertugas untuk menangani masalah investasi internasional. -
2. Jawaban SeptianyVinny
International Bank for Reconstruction
and Development (IBRD)
Disebut juga World Bank atau Bank
Dunia. IBRD adalah Badan
Internasional untuk Pembangunan dan
Kemajuan. Didirikan pada tanggal 27
Desember 1945 dan berkedudukan di
Washington DC. Dari sejak berdirinya
hingga sekarang telah berpuluh-puluh
miliar dolar dipinjamkan kepada
berbagai negara untuk membangun
bermacam-macam proyek dengan
syarat-syarat ringan (dalam hal bunga
dan pembayaran kembali). Di samping
itu, bantuan teknik juga diberikan
secara cuma-cuma. Jadi, tujuan
pokoknya ialah: memberi bantuan kredit
jangka panjang dan jangka pendek
kepada negara-negara yang sedang
membangun. Atau menyalurkan dana
dari negara kaya untuk pembangunan
ekonomi negara-negara berkembang
dan negara-negara mis- kin dengan
tingkat bunga relatif rendah.