sebuah tongkat panjangnya 1,5 m digunakan sebagai pengungkit. Jika benda seberat 50 N berada pada jarak 0,5M dari titik tumpu,berapakah besar gaya yang digunaka
Fisika
larissajasminn
Pertanyaan
sebuah tongkat panjangnya 1,5 m digunakan sebagai pengungkit. Jika benda seberat 50 N berada pada jarak 0,5M dari titik tumpu,berapakah besar gaya yang digunakan untuk mengangkat benda tersebut?
1 Jawaban
-
1. Jawaban ZainTentorNF
Diket :
Panjang tongkat, L = 1,5 m
Berat beban, wb = 50 N
Panjang lengan beban, Lb = 0,5 m
Tanya :
Gaya kuasa, F = __?
Jawab :
Step 1
----------
Cari dulu panjang lengan kuasa, Lk = __?
Lb + Lk = L
0,5 + Lk = 1,5
Lk = 1,0 meter
Step 2
----------
F.Lk = wb.Lb
F = (Lb/Lk).wb
F = (0,5/1,0)•50
F = 25 N
-------
)|(
FZA