Gaya elastis sebuah pegas dinyatakan dengan F = k . Δx, dengan k menyatakan konstanta pegas dan Δx menyatakan pertambahan panjang pegas. a. Tentukan dimensi dar
Fisika
awikmdr3
Pertanyaan
Gaya elastis sebuah pegas dinyatakan dengan F = k . Δx, dengan k menyatakan konstanta pegas dan Δx menyatakan pertambahan panjang pegas.
a. Tentukan dimensi dari dimensi k.
b. Satuan dari k adalah N/m, dan satuan x adalah m, satuan dari F bisa dilacak dari satuannya. Jelaskan.
a. Tentukan dimensi dari dimensi k.
b. Satuan dari k adalah N/m, dan satuan x adalah m, satuan dari F bisa dilacak dari satuannya. Jelaskan.
1 Jawaban
-
1. Jawaban Aris18
a. dimensi k
k = F / ∆x
k = Newton / m
k = kg ms^-² / m
k = [M][T]^-²
b. ya, satuan dari F itu Newton, dgn rumus F = m.a
satuan m adalah kg dan a adalah ms^-²