Bola bermassa 500 g bergerak di atas lantai licin dengan kecepatan 2m/s2.secara tiba-tiba bola didorong sehingga kecepatannya menjadi 4m/s.tentukan usaha yang d
Fisika
silvana03
Pertanyaan
Bola bermassa 500 g bergerak di atas lantai licin dengan kecepatan 2m/s2.secara tiba-tiba bola didorong sehingga kecepatannya menjadi 4m/s.tentukan usaha yang dilakukan gaya dorong terhadap bola!
2 Jawaban
-
1. Jawaban MustangGT
usaha = perubahan energi kinetik
v = 4 m/s
vo = 2 m/s
m = 500 g = 0.5 kg
W = ΔE.k
W = E.k.akhir - E.k.awal
W = ½mv² - ½mvo²
W = ½(0.5)(4)² - ½(0.5)(2)²
W = 4 - 1 = 3 Joule -
2. Jawaban ryandhini11
Jawab
Usaha:Energi Kinetik
W:Ek
W:1/2.M.V*
W:1/2.0,5.(4*-2*)
W:1/2.0,5.(16-4)
W:1/2.0,5.12
W:1/2.6
W:3 Joule
Jadi,Usaha yg dilakukan gaya dorong terhadap bola adalah 3 Joule.