Sebuah pegas panjangnya 50 cm di tarik dengan gaya 10 N sehingga panjangnya bertambah menjadi 55 cm. Pegas di potong menjadi 2 bagian sama panjang. Hitung gaya
Fisika
Ellysiani
Pertanyaan
Sebuah pegas panjangnya 50 cm di tarik dengan gaya 10 N sehingga panjangnya bertambah menjadi 55 cm. Pegas di potong menjadi 2 bagian sama panjang. Hitung gaya yang di perlukan untuk menarik masing-masing pegas sehingga panjangnya menjadi 30 cm.
1 Jawaban
-
1. Jawaban eripane05
k = F / x
= 10 N /5*10^-2 m
= 200 N/m
Pegas dipotong mejadi 2 bagian = 55/2 = 22,5 cm
x = 30 cm - 22,5 cm = 7,5 cm
F = k*x
= 200 N* 7,5 *10^-2
= 15 N