IPS

Pertanyaan

Peninggalan sejarah di Timor Leste:

Tolong dijawab ya nanti dijadikan jawaban terbaik

2 Jawaban

  • pahatan unik pada bebatuan di Goa Lene Hara. Karya seni purba itu berujud wajah-wajah manusia, teridentifikasi berumur lebih dari 12.000 tahun.tahun 2010 lalu, tim peneliti menemukan lukisan goa di situs tersebut yang tarikhnya diperkirakan 30.000 tahun.Di Timor Leste juga pernah ditemukan tengkorak tikus raksasa, yang memiliki berat badan sekitar enam kilogram. Dalam penggalian itu tim peneliti berhasil memperoleh 13 spesies binatang pengerat di goa, yang 11 di antaranya merupakan spesies baru bagi ilmu pengetahuan. Diketahui pula delapan spesies memiliki berat lebih dari satu kilogram.binatang pengerat di goa.
  • Peninggalan sejarah di Timor Leste:
    -Pahatan unik pada bebatuan Goa Lene Hara, teridentifikasi berumur lebih dari 12.000 tahun.
    -Tengkorak tikus raksasa yang memiliki berat badan sekitar enam kilogram.
    -Tebing-tebing kapur yang mengelilingi kota terdapat goa-goa yang pernah menjadi tempat berlindung atau hunian manusia pada masa prasejarah

    Maaf kalau salah

Pertanyaan Lainnya