IPS

Pertanyaan

Upaya penumpasan pemberontakan republik melalui selatan

1 Jawaban

  • 1. Pemerintah mengirim misi perdamaian yang dipimpin oleh seorang tokoh asli Maluku, yakni Dr. Leimena namun ditolak oleh soumokil
    2. Pemerintah mengirim misi perdamaian yang terdiri atas para pendeta, politikus, dokter, wartawan pun tidak dapat bertemu langsung dengan pengikut Soumokil. 
    3. operasi militer untuk membersihkan gerakan RMS dengan mengerahkan pasukan Gerakan Operasi Militer (GOM) III
    4. Pada tanggal 2 Desember 1963 sumokil ditangkap dan pada tanggal 24 April 1964, Soumokil akhirnya dijatuhi hukuman mati.

Pertanyaan Lainnya