dapatkah kalian menemukan 3 bilangan ganjil berurutan yang jumlahnya sama dengan 100.000?jelaskan
Matematika
SEPTI010903
Pertanyaan
dapatkah kalian menemukan 3 bilangan ganjil berurutan yang jumlahnya sama dengan 100.000?jelaskan
1 Jawaban
-
1. Jawaban onjelinn
tidak bisa, karena jika tiga bilangan ganjil apapun juga dijumlahkan, angka satuannya akan menjadi bilangan ganjil
contoh:
1+3+5 = 9
5+7+9 = 21
13+15+17 = 45