Sebuah pohon yang tingginya 12m memiliki bayangan sepanjang 15m diatas tanah mendatar. sebuah tiang yg tingginya 5,2m memiliki bayangan sepanjang..? Tolong di j
Matematika
Nickyefraim1
Pertanyaan
Sebuah pohon yang tingginya 12m memiliki bayangan sepanjang 15m diatas tanah mendatar. sebuah tiang yg tingginya 5,2m memiliki bayangan sepanjang..?
Tolong di jawab dong di kumpul besok
Tolong di jawab dong di kumpul besok
2 Jawaban
-
1. Jawaban eripane05
t1/p1 = t2/p2
12 / 15 = 5,2/p2
p2 = 5,2 *15/12
p2 = 5,2 *5/4
p2 = 1,3 * 5 m
p2 = 6,5 m -
2. Jawaban tuaramo
penyelesaian:
t1/p1=t2/p2
12/15=5,2/p2
p2=15/12×5,2=5,2×5/4=1,3×5=6,5m