Matematika

Pertanyaan

dari pernyataan-pernyataan di bawah ini yang benar adalah
A) 4/5 < 6/7
B) 5/7 < 7/10
C) 5/9 < 2/7
D) 3/10 < 1/4

jawabnya pakai caranya ya:):)

1 Jawaban

  • A) 4/5 < 6/7 → 4/5 = 0,800 dan 6/7 = 0,857 → 4/5 lebih kecil dari 6/7
    B) 5/7 < 7/10 → 5/7 = 0,714 dan 7/10 = 0,700 → 5/7 lebih besar dari 7/10
    C) 5/9 < 2/7 → 5/9 = 0,556 dan 2/7 = 0,286 → 5/9 lebih besar dari 2/7
    D) 3/10 < 1/4 → 3/10 = 0,300 dan 1/4 = 0,250 → 3/10 lebih besar dari 1/4
    Konklusinya/Kesimpulannya:
    A Benar
    B, C, dan D Salah

Pertanyaan Lainnya