Fisika

Pertanyaan

Disuatu laut dalam waktu 20 sekon terdapat 4 gelombang yang melintas berapakah periode dari gelombang tersebut

1 Jawaban

  • periode = waktu / gelombang = 20s / 4 = 5 

    jadi ada 5 periode dari gelombang tersebut

Pertanyaan Lainnya