IPS

Pertanyaan

apa saja sih contoh contoh kesempatan antara dan kemudahan transfer

1 Jawaban

  • Contoh contoh kesempatan antara(Intervening Opportunity) misalnya:Wilayah X biasanya membeli beras dari wilayah Y.Selanjutnya,diketahui bahwa wilayah Z juga menghasilkan beras.Oleh karena wilayah Z jaraknya lebih dekat dan ongkos transportasinya lebih murah,para pembeli beras wilayah X akan beralih membeli beras dari wilayah Z.

    Contoh contoh kemudahan transfer(Transferability) misalnya:Seorang pedagang beras akan menjual berasnya dari wilayah X ke wilayah Y.Akan tetapi,jalan yang dilalui menuju wilayah Y mengalami kerusakan sehingga tidak bisa dilalui.Akibatnya,pedagang tersebut tidak jadi menjual ikannya ke wilayah Y.

    (Maaf Kalau Salah,Semoga Bermanfaat)

Pertanyaan Lainnya