Matematika

Pertanyaan

Dari 42 siswa kelas VII A, 24 siswa mengikuti eskul pramuka, 17 siswa mengikuti eskul PMR,dan 5 siswa mengikuti eskul keduanya. Berapa banyak siswa yang tidak ikut keduanya? Gambarlah diagram venn nya

1 Jawaban

  • Diketahui : jumlah siswa 42
    Pramuka : 24
    PMR : 17
    Jawab : yang mengikuti keduanya 5.
    Jumlah siswa - 5 = 42 - 5 = 37
    Pramuka - 5 = 24 - 5 = 19
    PMR - 5 = 17 - 5 = 12
    Pramuka + PMR = 19 + 12 = 31
    Jumlah siswa - (Pramuka + PMR) =
    37 - (19 + 12) = 37 - 31 = 6
    Jadi,yang tidak mengikuti kudua ekstrakurikuler ada 6

    #maaf gak bisa kirim gambar

Pertanyaan Lainnya