Ekonomi

Pertanyaan

Setelah tamat sma dikit berencana melanjutkan kuliah disebut perguruan tinggi negeri. Di sela sela menunggu pengumuman didit memperoleh tawaran bekerja di sebuah toko dengan gaji sebesar rp. 1.000.000,00. Setelah berpikir panjang, didit memutuskan melanjutkan ke perguruan tinggi. Berdasarkan uraian tersebut, bagaimana konsep biaya peluang (opportunity cost) yang dihadapi didit?

1 Jawaban

  • didit melepaskan tawaran bekerja dengan gaji 1.000.000 dan memilih untuk kuliah. biaya peluang yang harus dikorbankan didit yaitu bekerja dengan gaji 1.000.000

Pertanyaan Lainnya