zat apa yang dikeluarkan kantong semar
Biologi
angel1050
Pertanyaan
zat apa yang dikeluarkan kantong semar
2 Jawaban
-
1. Jawaban mikro4
hidrogen maaf kalau salah -
2. Jawaban RonalP
kantong semar mengeluarkan enzim proteolase (nephenthesin) sebagai enzim pengurai protein menjadi zat-zat sederhana (nitrogen, fosfor, kalium & garam-garam mineral). Zat-zat ini yang akan diserap menjadi nutrisi makanan. Cara kerjanya sama dengan lambung manusia.
Tumbuhan ini tidak bisa menggigit manusia, apalagi memakannya. Satu-satunya daging yang dimakan kantong semar hanyalah daging serangga.