bagian proses pembentukan sel sperma pada tumbuhan angiospermae
Biologi
Angel231997
Pertanyaan
bagian proses pembentukan sel sperma pada tumbuhan angiospermae
1 Jawaban
-
1. Jawaban rachmawatiraraow9a3i
setelah terjadi peristiwa penyerbukan, serbuk sari kemudian mengalami pertumbuhan menjadi buluh serbuk sari. buluh serbuk sari bergerak menuju ke bakal bji yang terdapat didalam bakal buah. sementara serbuk sari tumbuh membentuk buluh serbuk sari, inti sel.serbuk sari membelah menjadi dua yaitu inti vegetatif dan inti generatif. inti generatif membelah lagi menjadi inti spermatozoid 1 dan inti spermatozoiz dua. inti vegetatif berada paling depan dalam buluh serbuh sari sebagai penunjuk jalan kebakal biji diikuti inti spematozoid 1 dan inti spermatozoid dua