Jelaskan proses pengembangan budaya politik di sekolah
PPKn
ketutsumartini6
Pertanyaan
Jelaskan proses pengembangan budaya politik di sekolah
1 Jawaban
-
1. Jawaban Anonyme
Pendidikan politik
Sosialisasi politik melalui pendidikan politik adalah upaya yang secara sadar dan sengaja serta direncanakan untuk menyampaikan, menanamkan, dan membelajarkan anak untuk memiliki orientasi-orientasi politik tertentu. Pendidikan politik dapat dilakukan melalui diskusi politik, kegiatan partai politik, dan pendidikan di sekolah.